Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar | 2021

Pengaruh Model Snowball Throwing Dan Minat Terhadap Hasil Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Sekolah Dasar

 

Abstract


Penelitian ini melihat perbedaan pengaruh model Snowball Throwing, model konvensional dan minat belajar siswa terhadap hasil belajar. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi siswa kelas IV Sekolah Dasar Negeri Gugus III Kecamatan Lembah Melintang, sampelnya adalah siswa kelas IV Sekolah Dasar Negeri 02 Lembah Melintang sebanyak 42 orang. 21 orang siswa pada kelas eksperimen dan 21 orang siswa pada kelas kontrol. Data dari hasil penelitian diperoleh dari tes hasil belajar siswa. Perbandingan X1 dan X2 terhadap Y adalah 16,25%, sedangkan persentase perbandingan X2 a dan X2 b terhadap Y adalah 16,82%. Hasil penelitian menunujukan bahwa terdapat pengaruh model Snowball Throwing dan minat terhadap hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial di kelas IV Sekolah Dasar Negeri 02 Lembah Melintang.

Volume None
Pages None
DOI 10.26811/didaktika.v5i2.377
Language English
Journal Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar

Full Text