Archive | 2021

Pengaruh Program Keagamaan Puasa Senin dan Kamis terhadap Kecerdasan Spiritual

 
 
 

Abstract


Abstract. This study aims to (1) find out the description of the implementation of the Monday Thursday religious fasting program at SMAN 2 Lembang (2) Knowing the description of the spiritual intelligence of students at SMAN 2 Lembang (3) Knowing the effect of the Monday Thursday fasting religious program on increasing spiritual intelligence at SMAN 2 Lembang. The approach used in this study. The results of this study indicate that Fasting Monday Thursday has a positive and significant effect on Spiritual Intelligence. The implementation of fasting Monday and Thursday shows good results as well as spiritual intelligence. The conclusions of this study are (1) The implementation of the religious fasting program on Mondays and Thursdays for students of SMAN 2 Lembang in general from 207 respondents, in one month (8 times) 109 students always consistently fast Monday and Thursday. Often (6 times) as many as 91 students and sometimes (4 times) as many as 7 students. So the implementation of the religious fasting program on Mondays and Thursdays for students of SMAN 2 Lembang is quite good. (2) The description of the spiritual intelligence of the students of SMAN 2 Lembang has an average of 86% including the very good category. (3) There is a positive influence between the implementation of the Monday Thursday fasting religious program on the spiritual intelligence of the students of SMAN 2 Lembang. Because F count 10.226 > F table 5.09 means significant. Thus, it is declared significant and the proposed hypothesis is accepted. The effect of the implementation of the Monday-Thursday religious program is 5.7% while the remaining 94% Keywords: Fasting Monday and Thusday, Spiritual Intelligence. Abstrak. Penelitian ini dilakukan untuk (1) Mengetahui gambaran pelaksanaan program keagamaan\xa0 puasa Senin Kamis di SMAN 2 Lembang (2) Mengetahui gambaran kecerdasan spiritual siswa siswi di SMAN 2 Lembang (3) Mengetahui pengaruh program keagamaan puasa Senin Kamis terhadap kecerdasan spiritual di SMAN 2 Lembang. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Puasa Senin Kamis berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kecerdasan Spiritual. Pelaksanaan puasa Senin dan Kamis menunjukan hasil yang baik begitu pun dengan kecerdasan spiritual. Kesimpulan penelitian ini adalah (1) Pelaksanaan program keagamaan puasa Senin dan Kamis siswa siswi SMAN 2 Lembang secara umum dari 207 responden, dalam satu bulan (8 kali) yang selalu konsisten melaksanakan puasa Senin dan Kamis sebanyak 109 siswa. Yang sering (6 kali) sebanyak 91 siswa dan kadang (4 kali) sebanyak 7 siswa. Jadi pelaksanan program keagamaan puasa Senin dan Kamis siswa siswi SMAN 2 Lembang tergolong cukup baik. (2) Gambaran kecerdasan spiritual siswa siswi SMAN 2 Lembang memiliki rata-rata 86% termasuk kategori sangat baik. (3) Adanya pengaruh yang positif antara Pelaksanaan program keagamaan puasa Senin Kamis terhadap kecerdasan spiritual siswa siswi SMAN 2 Lembang. Karena hasil F hitung 10,226 > F tabel 5,09 berarti signifikan. Dengan demikian dinyatakan signifikan dan hipotesis yang diajukan diterima. Pengaruh pelaksanaan program keagamaan puasa Senin Kamis yaitu 5,7% sedangkan sisanya sebesar 94%. Kata Kunci: Puasa Senin dan Kamis, Kecerdasan Spiritual.

Volume None
Pages None
DOI 10.29313/.V0I0.28846
Language English
Journal None

Full Text