Archive | 2021

Hubungan Membaca Akun Instagram @wardahbeauty dengan Brand Image

 
 

Abstract


Abstract. \xa0Wardah, as a pioneer of halal cosmetic products, continues to expand its wings to adapt to digital\xa0 trends, such as packaging brand personas through a multidisciplinary approach that combines\xa0 elements of various media instruments as objects in the digital ecosystem in order to obtain a good\xa0 image. But behind that, Wardah needs to know how the @wardahbeauty Instagram account can\xa0 shape Wardah s own brand image. The purpose of this research is to find out how big is the\xa0 significant relationship between reading the Instagram account @wardahbeauty as a publicity\xa0 medium and Wardah s brand image. The theory used is Image Theory. Researchers used\xa0 correlational quantitative methods with a population of 2,900,000 people and 400 respondents\xa0 were selected using a random sampling technique with the Tomo Yamane formula. The data\xa0 obtained were analyzed using rank spearman with the help of the SPSS 25 application. The results of\xa0 this study indicate that (1) reading Instagram accounts and brand image have a significant\xa0 relationship with a correlation coefficient of 0.648. (2) The dimensions of reading intensity on\xa0 Instagram accounts and brand image have a low but definite relationship with a correlation\xa0 coefficient of 0.400. (3) Dimensions of message content reading Instagram accounts and brand\xa0 image have a significant relationship with a correlation coefficient of 0.648. Keywords: Reading Instagram Accounts, Media Exposure, Brand Image, Image Theory. Abstrak. Wardah sebagai pionir produk kosmetik halal, terus mengembangkan sayapnya menyesuaikan perkembangan tren digital, seperti mengkemas persona merek melalui pendekatan multidisiplin yang menggabungkan unsur berbagai instrumen media sebagai objek dalam ekosistem digital guna memperoleh citra yang baik. Namun dibalik itu wardah perlu mengetahui bagaimana akun instagram @wardahbeauty dapat membentuk brand image wardah itu sendiri. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar hubungan yang signifikan antara membaca akun instagram @wardahbeauty sebagai media publisitas dengan brand image Wardah. Adapun Teori yang digunakan adalah Teori Citra. Peneliti menggunakan metode kuantitatif korelasional dengan populasi sebanyak 2.900.000 orang serta dipilih sebanyak 400 orang responden menggunakan teknik random sampling dengan rumus Tomo Yamane. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan rank spearman dengan bantuan aplikasi SPSS 25. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) membaca akun instagram dan brand image memiliki hubungan yang cukup berarti dengan koefisien korelasi sebesar 0,648. (2) Dimensi intensitas membaca akun instagram dan brand image memiliki hubungan yang rendah tapi pasti dengan koefisien korelasi sebesar 0,400. (3) Dimensi isi pesan membaca akun instagram dan brand image memiliki hubungan yang cukup berarti dengan koefisien korelasi sebesar 0,648. Kata Kunci: Membaca Akun Instagram, Terpaan Media, Brand Image, Teori Citra

Volume None
Pages None
DOI 10.29313/.V0I0.30329
Language English
Journal None

Full Text