Jurnal Riset Rekayasa Elektro | 2021

Simulasi Alat Pengisi Barang Dan Pengepakan Barang Menggunakan Factory IO

 
 

Abstract


Pada industri 4.0 membutuhkan biaya dan perancangan sistem yang besar maka membutuhkan adanya sebuah simulasi guna meminimalisir resiko kesalahan dalam perancangan sistem di lapangan. Simulasi ini juga berguna untuk mengurangi biaya dalam desain sistem kontrol kaerena simulasi Factoy I/O dapat digunakan untuk media simulasi kontrol industri, media pembelajaran e-learning sistem kontrol dengan menggunakan sumber daya perangkat yang minimal. Skala produksi yang besar membutuhkan biaya dan waktu yang besar, maka dari itu untuk merancang sistem terlebih dahulu dapat menggunakan simulasi alat dan menerapkannya dengan menggunakan metodologi yang sesuai dengan kerangka kerja Industri 4.0. Dalam metode penelitian ini, terdapat beberapa input dan output sistem yang di kendalikan oleh Control I/O dalam hal pengisian barang dan pengepakan barang. Pengguaan beberapa sensor guna mengontrol kinerja\xa0 konveyor dan juga mendeteksi barang\xa0 mampu dilakukan secara otomatis

Volume None
Pages None
DOI 10.30595/jrre.v3i1.9666
Language English
Journal Jurnal Riset Rekayasa Elektro

Full Text