Archive | 2021

FAKTOR PENYEBAB KURANG MAKSIMAL PROGRAM PEMBINAAN NARAPIDANA DI LAPAS KELAS IIA LUBUKLINGGAU

 
 

Abstract


Pembinaan yang sebelumnya bertujuan untuk pengembangan sumber daya di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Lubuklinggau masih belum optimal dikarenakan beragam kendala dan hambatan terhadap peran instansi luar/pihak ketiga dan peran masyarakat yang sangat kurang dalam membantu pemerintah untuk mewujudkan keberhasilan tersebut. Apabaila dilihat dari tujuan dari pemasyarakatan ini yang bertujuan untuk memulihkan narapidana supaya mereka tidak melakukan kesalahnya lagi dan dapat kembali sebagai masyarakat yang bertanggungjawab. Sehingah penulis memberikan saran agar pihak lembaga pemasyarakatan dapat berkeja sama kepada penegak hukum yang lain supaya dapat memberikan pemahaman kepada masyarakat bahwa narapidana yang telah menjalankan masa pidananya bukan lah sampah, hanya saja mereka terjerumus kedalam perkara hukum. Pentingnya masyarakat disini untuk membantu mereka keluar dari jeratan tindak pidana dimasyarakat.

Volume 8
Pages 183-187
DOI 10.31604/JIPS.V8I1.2021.183-187
Language English
Journal None

Full Text