Archive | 2019

PENGARUH OPINI AUDIT, FINANCIAL DISTRESS DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP AUDITOR SWITCHING PADA PERUSAHAAN KONSUMSI DI BURSA EFEK INDONESIA

 
 
 
 
 

Abstract


PENDAHULUAN Laporan keuangan dari setiap perusahaan yang telah go public atau sudah terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) diharuskan untuk memberikan laporan keuangan yang sudah diaudit dan telah disusun sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan (SAK) oleh akuntan publik yang terdaftar di Badan Pengawas Pasar Modal (BAPEPAM) . Laporan keuangan tersebut merupakan bentuk pertanggungjawaban manajemen kepada para investor yang sudah memberikan dananya. Adapun laporan keuangan yang diberikan kepada BEI memudahkan investor untuk mengetahui kinerja perusahaan tersebut serta dapat menjadi sarana bagi perusahaan untuk mendapatkan investor baru. Terjalinnya suatu hubungan kerjasama yang baik antara perusahaan dengan kantor akuntan publik ditentukan oleh beberapa faktor yang dapat mempengaruhinya antara lain : opini audit, financial distress dan ukuran perusahaan .

Volume 3
Pages 26-39
DOI 10.31955/MEA.VOL3.ISS3.PP26-39
Language English
Journal None

Full Text