Jurnal PADMA: Pengabdian Dharma Masyarakat | 2021

Penyuluhan Tentang Menyikapi Pandemi Corona Dengan Hidup Sehat Dan Makanan Bergizi

 
 
 
 
 

Abstract


Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat, Mahasiswa ini bertujuan untuk memberikan informasi dan semangat di masa pandemi ini supaya tidak lupa untuk tetap menjaga pola hidup sehat dengan memakan makanan bergizi di lingkup anggota Masyarakat terutama anak remaja yang beralamat di Jln.Achmad Family No.42 RT 02/06 Gandul, Cinere, Depok. Hasil dari kegiatan tersebut adalah para peserta menjadi lebih mengerti akan pentingnya menjaga pola makan dalam kehidupan sehari-hari di masa pandemi untuk tetap mempertahankan imun tubuh dan mencegah virus masuk kedalam tubuh dengan mudah.Kata Kunci: Pendidikan, KesehatanThis Student Community Service activity aims to provide information and enthusiasm during this pandemic so that you don’t forget to maintain a healthy lifestyle by eating nutritious food among community members, especially teenagers, whose address is Jln. Achmad Family No. 42 RT. 02/06 Gandul, Cinere, Depok. The result of this activity was that the participants became more aware of the importance of maintaining a diet in daily life during a pandemic to maintain the body’s immune system and prevent viruses from entering the body easily.Keywords: Education, Health

Volume None
Pages None
DOI 10.32493/jpdm.v1i4.13489
Language English
Journal Jurnal PADMA: Pengabdian Dharma Masyarakat

Full Text