Jurnal Nasional Komputasi dan Teknologi Informasi (JNKTI) | 2021

Simulasi Penerapan Metode Decision Tree (C4.5) Pada Penentuan Status Gizi Balita

 

Abstract


Abstrak— Permasalahan yang terjadi di Indonesia sampai saat ini adalah permasalahan mengenai kesehatan, seperti masalah yang terjadi pada kesehatan gizi balita salah satunya. Banyak balita yang mengalami gangguan kesehatan yang dapat menjadi pemicu pada status gizi. Hal ini menjadi perhatian serius bagi negara dan khususnya para orang tua. Adapun cara menentukan Status gizi pada balita dapat dinilai dengan mengukur tubuh balita berdasarkan umur, tinggi dan berat badannya. Untuk dapat mengetahui status gizi pada balita. Penelitian ini menggunakan data sebanyak 123 data dengan kelahiran balita dari 2015 sampai 2019. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pohon keputusan berdasarkan data yang ada untuk dianalisa kesesuainnya dan dilakukan klasifikasi. Hasil uji coba menunjukkan terdapat kesesuain Decision Tree dengan data yang ada. Algoritma C45 memberikan akurasi yang lebih baik karena algoritma C4.5 membangun pohon dengan jumlah cabang tiap simpul sesuai dengan nilai simpul tersebut. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa algoritma C4.5 mampu mengklasifikasikan status gizi balita.\xa0\xa0.Kata kunci: Status Gizi, Decision Tree, Algoritma C4.5.

Volume None
Pages None
DOI 10.32672/jnkti.v4i3.2983
Language English
Journal Jurnal Nasional Komputasi dan Teknologi Informasi (JNKTI)

Full Text