Archive | 2021

Kepemimpinan Karismatik dalam Perspektif Karyawan UMKM: dari Motivasi Intrinsik hingga Tacit Knowledge Sharing

 
 
 
 
 

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kepemimpinan karismatik terhadap motivasi intrinsic dan tacit knowledge sharing. Penelitian ini mengadopsi metode simple random sampling dengan 85 sampel karyawan dari lima perusahaan UMKM di Banten. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kepemimpinan karismatik memiliki pengaruh yang signifikan terhadap motivasi intrinsic dan tacit knowledge sharing. Penelitian ini dapat membuka jalan untuk meningkatkan kesiapan karyawan UMKM dalam menghadapi era revolusi industri 4.0.

Volume 5
Pages 598-613
DOI 10.33487/EDUMASPUL.V5I1.1303
Language English
Journal None

Full Text