Archive | 2019

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR PKN MELALUI PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNIG (PBL) PADA PESERTA DIDIK KELAS IX-A SMP NEGERI 13 MATARAM SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2017/2018

 

Abstract


Penelitian ini bertujuan mengetahui peningkatan\xa0 motivasi\xa0 hasil\xa0 belajar\xa0\xa0 peserta didik setelah menerapkan\xa0 metode Problem Based Learning (PBL)\xa0\xa0 pada Mata Pelajaran PKn pada kelas IX A semester ganjil tahun pelajaran 2017/2018 di SMPN 13 Mataram. Manfaat penelitian ini adalah melalui PTK ini diharapkan dapat meningkatkan\xa0 motivasi peserta\xa0\xa0 didik dalam\xa0 mengidentifikasi dan menyelesaikan\xa0 masalah ,sekaligus dapat meningkakan kerjasama untuk menyelesaikan masalah\xa0 dalam pelajaran PKn\xa0 di kelas\xa0\xa0\xa0 IX A\xa0 SMPN 13 Mataram dan bagi guru\xa0 diharapkan penelitian ini dapat menambah pengetahuan dan keterampilan seorang guru, dalam menerapkan\xa0 metode pembelajaran PBL \xa0di kelas, sebagai upaya ilmiah untuk meningkatkan pengembangan keprofesional keberkelanjutan (PKB) bagi guru – guru . Pelaksanaan penelitian ini\xa0\xa0 dua siklus , masing-masing siklus kegiatannya adalah ; perencanaan,pelaksanaan, observasi, dan\xa0 refleksi. Hasil akhir tindakan pada siklus II Nilai motivasi belajar rata-rata 81,9\xa0 dengan motivasi klasikal 85,7 dan hasil belajar rata-rata individual 83 dengan ketuntasan klasikal 83 % .\xa0 Hasil tersebut sudah melampaui indikator keberhasilan yaitu indicator motivasi dan hasil belajara sesuai\xa0\xa0 KKM\xa0 ( ≥ 78) .\xa0 Karena indikator keberhasilan telah tecapai maka peneltian dicukupkan pada siklus II.

Volume 13
Pages 1465-1472
DOI 10.33758/MBI.V13I8.224
Language English
Journal None

Full Text