Archive | 2019

PENGARUH MUTASI GEN RYR-1 TERHADAP KUALITAS DAGING BABI LANDRACE

 
 
 

Abstract


related to PSE pork.\xa0 Forty animals were selected to produce 20 samples of each normal and PSE meat. DNA analysis was conducted for PSE pork, and meat quality attributes was measured for each types of meat, were drip loss, cooking loss, and tenderness (Warner-Bratzler Shear Force). Quantitatives data were analyzed using analysis of variance procedure.\xa0 DNA analysis indicated there was any mutation at Ryr-1 gene for animals those produced PSE pork. There were highly significant differences between normal and PSE pork for three attributes of meat quality. \xa0Drip loss 1.65% ±0.16 vs 2.52%±0.17, cooking loss 28.79% ±2.64 vs 35.09 ± 2.38, and Warner-Bratzler Shear Force\xa0 5.57 kg/cm2±0.70 vs 7.18 kg/cm2± 0.70. The conclusion is that mutation at \xa0Ryr-1 gene caused animals produce lower quality of PSE pork. \nABSTRAK \n\xa0 \nPenelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi adanya mutasi dalam gen Ryr-1 dan kaitannya dengan kejadian PSE (pale, soft and exudatie) pada ternak babi yang diternakan secara komersial di Indonesia terhadap kualitas daging babi. Ternak yang digunakan dalam penelitian ini adalah 40 ekor babi keturunan Landrace jantan dan betina masing-masing 20 ekor menghasilkan daging normal dan 20 ekor menghasilkan daging PSE.\xa0 Variabel kualitas daging \xa0yang diukur adalah susut drip, susut masak dan keempukkan\xa0 serta pengujian DNA. \xa0Data kuantitatif diolah dengan menggunakan prosedur Sidik Ragam.\xa0 Hasil penelitian menunjukkan susut drip daging babi normal sebesar (1.65±0.16) dan PSE \xa0(2.52±0.17), susut masak daging normal (28.79±2.64) dan PSE (35.09±2.38) serta keempukkan daging normal (5.57±0.70) dan PSE (7.18±0.70). Ketiga variabel menunjukkan perbedaan yang signifikan dan hasil analisis DNA menunjukkan terjadi mutasi pada gen Ryr-1.\xa0 Kesimpulan\xa0 daging babi PSE mempunyai kualitas yang lebih rendah daripada daging babi normal.\xa0 Sebagaimana diharapkan, babi yang menghasilkan daging PSE mengalami mutasi pada gen Ryr-1 berdasarkan analisis PCR-RFLP.

Volume 6
Pages 26-37
DOI 10.35508/NUKLEUS.V6I1.1891
Language English
Journal None

Full Text