Archive | 2021

STUDI KEMAMPUAN BERPIKIR TINGKAT TINGGI FISIKA DI SMA

 
 
 

Abstract


Penelitian ini merupakan penelitian study library yang bertujuan untuk megetahui gambaran kemampuan berpikir tingkat tinggi fisika pada peserta didik di SMA berdasarkan hasil-hasil penelitian dengan menggunakan jurnal/artikel berupa review untuk melihat kemampuan berpikir tingkat tinggi peserta didik berupa kemampuan menganalisis (C4), mengevaluasi (C5) dan mencipta (C6). Metode penelitian ini menggunakan metode dokumentasi dengan mencari data megenai hal-hal yang berupa jurnal/artkel, buku dan sebagainya. Hasil analisis review menunjukkan bahwa kemampuan berpikir tingkat tinggi fisika dari berbagai jurnal/artikel fisika di SMA masih dalam kategori rendah dari tahun ke tahun. Dimana indikator menganalisis (C4) menunjukkan berada dalam kategori sedang, begitupun untuk indikator mengevaluasi (C5) menunjukkan berada dalam kategori sedang, dan untuk indikator mencipta (C6) menunjukkan berada dalam kategori rendah atau secara kumulatif peserta didik belum memiliki kemampuan berpikir tingkat tinggi. This research is qualitative study library consistent with its objective-study category that aims to paint a picture of higher order thinking skill physical thuoght capacity on high school student based on research result using a review journal/article to stimulate learner’s hihgh level of thought ablity to analyze (C4), evaluate (C5), and create (C6). This research method uses documenting with technical content analysis by looking data on items that are journals/articles, books and so forth. Review analysis suggests idea that higher order thinking skill of physics from high school journal/ articles is still in the low category year after year. Where the analyzing (C4) indicator indicates moderate category, neither for evaluation (C5) indicator indicates moderate categori, and for the creative (C6) indicator indicates low in category or cumulatively the leaner does not have the higher order thinking skill

Volume 17
Pages 57-68
DOI 10.35580/JSPF.V17I1.19063
Language English
Journal None

Full Text