Archive | 2021

PROFESIONALISME GURU REGULER DALAM PENDIDIKAN INKLUSIF

 
 
 

Abstract


Abstract \nRegular or public teacher requires a collaboration professionally to provide learning to the disabled children in the inclusive school. The research aims to explain the method to make assessment correctly and learning strategy for disabled students. The study is crucial to be conducted because it can increase regular teachers professionalism in handling disabled children. Based on the Ministry of Education and Culture data in 2015/2016 in dapodik, the number of Junior High School (SMP) held inclusive education was 3,817 schools. According to Dunn, the method used in this research is the policy analysis method with normative and descriptive analysis. \n \nGuru pendidikan reguler atau umum memerlukan suatu kolaborasi dengan professional dalam memberikan pembelajaran pada anak berkebutuhan khusus di sekolah inklusif. Penelitian ini dimaksudkan untuk menjelaskan cara melakukan asesmen yang benar dan strategi pembelajaran untuk siswa berkebutuhan khusus. Penelitian ini penting dilakukan karena secara khusus dalam meningkatkan profesionalisme guru reguler dalam menghadapi anak berkebutuhan khusus. Berdasarkan data Kemendikbud yang berupa dapodik tahun pelajaran 2015/2016 menunjukkan bahwa jumlah sekolah menengah pertama (SMP) yang menyelenggarakan pendidikan inklusif di seluruh Indonesia berjumlah 3.817 sekolah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis kebijakan menurut Dunn, dengan analisis deskriptif dan normatif.

Volume 17
Pages 80-85
DOI 10.47466/HIKMAH.V17I1.180
Language English
Journal None

Full Text